Daerah

Pemko Gunungsitoli Gelar Gerakan Pangan Murah Terakhir.

Gunungsitoli, Suarainvestigasi.com –Pemerintah Kota Gunungsitoli melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Gunungsitoli kembali melaksanakan Gerakan Pangan Murah (GPM) yang diselenggarakan di Kantor Kecamatan Gunungsitoli Idanoi, Selasa (12/09/2023).

Gerakan Ini merupakan kegiatan program GPM terakhir yang sebelumnya sudah dimulai bulan Juni 2023 yang lalu.

Gerakan Pangan Murah (GPM) telah sukses dilaksanakan di 6 (enam) kecamatan diantaranya Kecamatan Gunungsitoli Alo’oa, Kecamatan Gunungsitoli Barat, Kecamatan Gunungsitoli, Kecamatan Gunungsitoli Selatan dan terakhir di Kecamatan Gunungsitoli Idanoi bekerja sama dengan Perum Bulog KCP Gunungsitoli.

Gerakan Pangan Murah (GPM) juga dirangkaikan dengan Senam Sehat Bersama melalui Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS).

Turut hadir Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Gunungsitoli Darmawan Zagoto, SP, Sekretaris Dinas Perdagangan Kota Gunungsitoli Mei Ingatan Laoli, SE,MM, Camat Gunungsitoli Idanoi Elifati Waruwu, S.Pd, M.M, Mewakili Pimpinan Perum Bulog Gunungsitoli Hanafi dan Kepala UPTD Puskesmas Kecamatan Tolamaera Kecamatan Gunungsitoli Idanoi Yusman Gulo, S.K.M

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Kondisi Lampu Pelabuhan Gunungsitoli Seminggu Mati Total Rawan Kejahatan Terjadi, PW LSM KCBI : Langgar UU

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Miris kondisi lampu penerangan dermaga bersandar kapal di Pelabuhan Angin Gunungsitoli,…

12 jam ago

Di Duga Pembangunan Pagar Tembok Di SMAN 1 Cimarga Di Kerjakan Asal – Asalan

Media - Media Suarainvestigasi.com - Waduh Bagaimana Itu Pembangunan Pagar SMAN 1 Cimarga Diduga Dikerjakan…

12 jam ago

Siswa Siswi SMAN 1 Cimarga Kompak Adakan Mogok Sekolah Tuntut Kepsek Di Berhentikan Dari Jabatannya Dan Di Proses Seadil – Adilnya

Lebak - Media Suarainvestigasi.com - Siswa - siswi SMAN 1 Cimarga kompak adakan mogok sekolah…

12 jam ago

Kapolri Salurkan Bantuan Alsintan Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Tangerang - Media Suarainvestigasi.com – Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., kembali menunjukkan…

5 hari ago

Stooop !!! Intimidasi Dan Lecehkan Wartawan

Media - Suarainvestigasi.com - Tak Hanya Bersikap Arogansi Kades Sindangratu (Mpud Mahpudin) di duga Telah…

7 hari ago

Heboooh !!! 5 Mobil Dam Truk Milik DLH Kabupaten Serang Di Duga Buang Sampah Ke Kabupaten Lebak

Lebak - Media Suarainvestigasi.com - Hebooh !!! 5 Mobil dam truk milik DLH kabupaten serang…

7 hari ago