Categories: Daerah

Drs. Arisman Zagoto Mantan DPR RI, Kelemahan Kita Tidak Mau Peduli

Gunungsitoli, suarainvestigasi.com – Kita senang kalau para tokoh kita ikut angkat bicara baik senior Pak Mayjen TNI (Purn) Cristian Zebua, maupun pak Darwis Zendrato Ketua Projo Nias, demi legalitas dan wujud hasil yang baik bagi pengerjaan pengembangan Bandara Binaka, Sabtu (15/06/2024).

” Kelemahan kita selama ini tidak mau peduli atau segan bicara kalau ada ketimpangan di prosedur pengerjaan proyek yang dibiayai Negara, apalagi kalau hal itu terkait para Pesohor Politik Ono Niha dibalik layar yang semestinya mempunyai kepedulian juga terhadap kondisi pembangunan di Kepulauan Nias bukan melulu memanfaatkannya sebagai konsumsi Politik semata,” ucap Drs. Arisman Zagoto ketika disampingi awak media di Kota Gunungsitoli baru-baru ini.

Tambahnya, saya angkat jempol kepada para pemerhati, Pers dan LSM yang mengangkat masalah ini, lepas daripada pembuktian dugaan ketiadaan Izin AMP ini, yang lebih dikawatirkan bila benar tidak punya izin maka sulit menemukan standarisasi akan material yang digunakan, yang akan berefek juga pada pemenuhan kriteria Perencanaan, proses pelaksanaan dan hasil capaian pengerjaan yang dapat berujung pada pemanfaatan dana proyek pada sasaran yang seharusnya.

” Seharusnya pihak yang disorot bila memang belum memenuhi persyaratan perijinan sepatutnya dipenuhi, direspon dengan sebagaimana mestinya bukan malah mendebat, membangun opini yang bisa saja mengaburkan tujuan perbaikan yang dimaksud,” tegas tokoh itu.

Lanjutnya, kita berbicara bukan suatu niat untuk menghalangi pembangunan tetapi saling berkolaborasi melengkapi kelemahan satu sama lain, terkadang prinsip itu yang membuat perbedaan pendapat sebagian barisan beranggapan buruk,” akhir kata Arisman Zagoto.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Diduga Pungli Berkedok “Uang Kas”, SMPN 1 Leuwidamar Kini Dunia Pendidikan Kembali Tercoreng

Lebak - Media Suarainvestigasi.com - SMP Negeri 1 Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Banten, disorot publik setelah…

15 jam ago

FARPKeN Geruduk Kejari Gunungsitoli Pertanyakan Laporan Korupsi Mandek & Protes Kebijakan Dilarang Membawa Hp Konfirmasi!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Aksi damai yang digelar oleh Forum Aliansi Rakyat Peduli Kepulauan Nias…

22 jam ago

Viral Pelayanan Buruk: Warganet Hujat Pedas RSUD Thomsen Nias di Facebook, Nyatakan Pernah Mengalami Kejadian Yang Sama!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Viral buruknya kualitas pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. M.…

2 hari ago

Heboooh !!! Proyek Alun-Alun Lebak Ruhay Rp4,9 Miliar Amburadul, PUPR Diduga Cawe-Cawe

Lebak - Media Suarainvestigasi.com - Proyek Alun-Alun Lebak Ruhay Disorot: PUPR Gagal, Penambahan Anggaran Dicurigai.…

3 hari ago

Warga Karawaci Dihebohkan Kebakaran Pada Pagi Hari, BPBD Sigap Padamkan Api Dilokasi

Tangerang - Media Suarainvestigasi.com -Kebakaran terjadi pada dini hari, menimbulkan kepanikan warga sekitar. Kebakaran yang…

3 hari ago

Video Warga Kritik Proyek Alun-Alun Lebak Viral, Wakil Bupati: Teknis dan Anggaran Tanggung Jawab PUPR

Lebak - Media Suarainvestigasi.com - Mengutip dari Sebuah video yang memperlihatkan seorang warga mengkritik pelaksanaan…

4 hari ago