Categories: Daerah

Kapolsek Kalideres ,Berikan Bantuan Vitamin kepada Warga Yang Terkonfirmasi Covid 19

 

Jakarta – Suarainvestigasi.com –Kapolsek Kalideres Kompol H Slamet Riyadi SH, MH didampingi Oleh Bhabinkamtibmas Ipda Kasih Winarso , Kapolsubsektor Daan Mogot Baru Ipda Kustanto , dan Babinsa Kalideres Serma Jaka Katamsa Melakukan Kegiatan Coolling System Bye Name Bye Address Kepada Warga Komplek Kodam Jaya Yang Terkonfirmasi Covid-19, Berdasarkan Aplikasi Tracing Restro Jakarta Barat Senin (08/06/2021)

Dalam kunjungannya Kompol Slamet menjelaskan kepada awak media “Data warga yang terpapar covid namun dalam masa pemulihan berikut datanya

1). Ibu SUSAN BITTER YOSMAWA.
Sedang menjalani isolasi di Rs.AL Mintoharjo

2). Bpk.DIMAS WIBOWO.
Sedang isolasi di Rs.AL Mintoharjo.
Menurut informasi data Nomer 1 dan 2 Kartu Tanda Penduduk (KTP) masih alamat Kodam namun sudah pindah ke Kranggan Jakarta Timur.

3).Ibu HENY
Orang tua dari nomer 1 dan 2 Sudah dinyatakan ” Negatif” dan masih tinggal di Kodam Kalideres Jakbar. “Jelas Slamet

Ditempat yang sama Slamet juga mengatakan “Dalam Pelaksanaan Kegiatan Tersebut Didampingi Oleh Bapak *SUNARKO* Selaku Ketua RT.09 RW.05 Komplek Kodam Jaya Kalideres Kel. Kalideres , Kec Kalideres , Jakarta Barat , untuk Dilakukan Pengecekan Data Serta Mengunjungi Kediaman Warga Yang Terkonfirmasi Covid-19.”Katanya

Kapolsek Memberikan Bantuan Berupa Vitamin dari Kapolres Metro Jakarta Barat untuk masa Penyembuhan Yang diterima langsung oleh *Ibu HENI*

Kegiatan Tersebut Sebagai Wujud Kepedulian POLRI Khususnya Polsek Kalideres Terhadap Warga Masyarakat dalam Memutus Mata Rantai Penyebaran Covid-19 Diwilayah Kecamatan Kalideres Jakarta Barat.Tutup Slamet

Dilain sisi, Kompol Slamet juga menghibur kaum Lansia di sekitar lokasi kunjungan dengan memberikan sedikit bantuan Vitamin

Terlepas dari itu, Kompol Slamet mengimbau kepada warga untuk tetap mematuhi protokol kesehatan degan melakukan 5M.

Sementara itu ,salah satu warga yang tidak menyebut namanya, mengaku sangat senang dan merasa sangat terbantu dengan adanya bantuan yang diberikan oleh Kapolsek Kalideres tersebut.

“Iya, saya senang karna pak polisi sangat peduli kepada kami. Karena sejak Covid 19 saya merasa jadi serba sulit.

untungnya ada Pak Polisi yang bantu kasih kita Swab gratis ditambah lagi tadi di kasih bantuan juga. Maka itu, saya berterima kasih sekali kepada bapak Polisi,” Cetus warga

Kegiatan Berlangsung Dengan Aman Dan Lancar Sesuai Arahan Dan Atensi Kapolsek Kalideres

( Ida )

suarainv

Recent Posts

Dua Orang Saksi Bersama Pelapor Datangi Reskrim Polres Nias Memberikan Keterangan Atas Terlapor NL Oknum Guru PPPK

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Dua orang saksi bersama korban pada hari ini, Rabu (14/01/2026) mendatangi…

8 mins ago

Dugaan Pencemaran Nama Baik: Yayasan Istana Hati di Laporkan di Polres Binjai, Pemecatan Guru Dipertanyakan Bohongi Publik

Sumut - Media Suarainvestigasi.com -Seorang warga Kota Binjai Provinsi Sumatera Utara, Irvan Dhani (39), resmi…

6 jam ago

Diduga Pungli Berkedok “Uang Kas”, SMPN 1 Leuwidamar Kini Dunia Pendidikan Kembali Tercoreng

Lebak - Media Suarainvestigasi.com - SMP Negeri 1 Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Banten, disorot publik setelah…

22 jam ago

FARPKeN Geruduk Kejari Gunungsitoli Pertanyakan Laporan Korupsi Mandek & Protes Kebijakan Dilarang Membawa Hp Konfirmasi!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Aksi damai yang digelar oleh Forum Aliansi Rakyat Peduli Kepulauan Nias…

1 hari ago

Viral Pelayanan Buruk: Warganet Hujat Pedas RSUD Thomsen Nias di Facebook, Nyatakan Pernah Mengalami Kejadian Yang Sama!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Viral buruknya kualitas pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. M.…

2 hari ago

Heboooh !!! Proyek Alun-Alun Lebak Ruhay Rp4,9 Miliar Amburadul, PUPR Diduga Cawe-Cawe

Lebak - Media Suarainvestigasi.com - Proyek Alun-Alun Lebak Ruhay Disorot: PUPR Gagal, Penambahan Anggaran Dicurigai.…

3 hari ago