Categories: DaerahWisata

Pemkab. Nias Barat Launching Destinasi Wisata Pantai Indah Gawu Botohilo Desa Hilisörömi

Nisbar, suarainvestigasi.com –Bupati Kab. Nias Barat Bpk. Faduhusi Daeli,S.Pd,MA,MM Launching Destinasi Wisata Gawu Botohili Desa Hilisörömi Kec. Sirombu Kab. Nias Barat bertempat Desa Hilisörömi pada hari Sabtu, 17 April 2021.

Turut dihadiri oleh. Bupati Nias Barat Faduhusi Daeli, Asisten, Staf Ahli, Segenap Pimpinan OPD/Kabag Lingkup. Pemkab. Nias Barat, Wakil Ketua DPRD Nias Haogömanö Gulö, dan Camat Morö’ö.

Dalam Tugas Pidato Bupati Kab. Nias Barat Bpk. Faduhusi Daeli,S.Pd,MA,MM menjelaskan bahwa kita harus berani melakukan yang terbaik yang memiliki Prospek Positif termasuk Kegiatan Launching beberapa Lokasi Destinasi Wisata di Kab. Nias Barat ini, Ucap Bupati.

Lanjut Bupati Nias Barat dengan di Launchingnya Destinasi Wisata ini, maka kita mempunyai dasar Pembangunan selanjutnya, yakni Pembangunan Infrastruktur dan hal lain yang dapat menunjang Pembangunan Pariwisata di Nias Barat.

“Pemerintah baru nantik tinggal melanjutkan Pembangunan setelah kita perkenalkan titik-titik dan lokasi Destinasi Wisata kita. Tentu sesuai dengan Konsep Riparkab Kab. Nias Barat yang telah di tetapkan sebelumnya, Jelas Bupati.

Diakhir penyampaian Bupati Kab. Nias Barat menyampaikan bahwa Potensi Nias Barat yang sangat banyak dan tidak kalah dengan Daereh-daerah lain, Kecamatan Morö’ö adalah Wilayah yang diberkati karena kesuburan tanahnya dan kita patut kita Syukuri semua itu berkat dari Tuhan yang Maha Kuasa, Bupati mengakhiri.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Dua Pejabat LPEI Ditahan Kejati DKJ Dalam Kasus Korupsi Pembiayaan Ekspor Nasional

Jakarta,- Media Suarainvestigasi.com - Berdasarkan siaran persnya dengan Nomor : PR-03/M.1.3/Kph.2/01/2026, Penyidik pada Kejaksaan Tinggi…

2 jam ago

Tega !!! Seorang Pengemis Gendong Anak Terlihat di Jalan Tol Bitung Tangerang

Tangerang,- Media Suarainvestigasi.com - Miris, seorang ibu bersama dengan para anaknya mengemis di jalan Tol…

2 hari ago

Viral di Media Sosial Pos Koramil TNI AD Pulau Pini Diduga Tempat Penyimpan Kayu Ilegal, Diklarifikasi Dandim 0213/Nias!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Komando Distrik Militer (Kodim) 0213/Nias memberikan klarifikasi terkait video yang viral…

3 hari ago

Kepala UPTD KPH Wilayah XVI Gunungsitoli: Penebangan Kayu di Pulau Pini, PT Gruti & PT Teluk Nauli Legal

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Video yang memperlihatkan aktivitas penebangan kayu oleh PT Gruti di Pulau…

3 hari ago

Tudingan Aksi Demo Ampera Terkait Pemeliharaan Jalan Nasional di Nias, Diklarifikasi PPK 3.5 BBPJN Sumut

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) 3.5 Satuan Kerja Pelaksana Jalan Nasional Wilayah…

3 hari ago

Sadis! Kepala Desa Orahili Terbitkan Surat Kematian “FONAHIA ZEBUA” Padahal Masih Hidup & Kondisi Sehat!

Nias - Media Suarainvestigasi.com -Kasus mengejutkan terjadi di Desa Orahili, Kecamatan Bawolato, Kabupaten Nias, Provinsi…

4 hari ago