Categories: Daerah

Bappeda Nias Barat Laksanakan Rapat Untuk Persiapan Musrenbang Tingkat Kabupaten

Nias Barat, suarainvestigasi.com – Kepala Bappeda Eta Fajar Wiriatmo Daeli, S.P., M.M. Pimpin Rapat Persiapan Musrenbang Tingkat Kabupaten Nias Barat.
Rapat Staf ini dilaksanakan diruangan Afo Bappeda Kabupaten Nias Barat yang dipimpin oleh Kepala Bappeda, pada hari Selasa (01/03/2022)

Pada pertemuan itu hadir para Kabid, Kasubbag, Kasubbid, Staf dan Ptt.

Dalam kesempatan itu Kepala Bappeda Nias Barat menyampaikan bahwa Pelaksanaan Rapat Staf ini, untuk Membahas dan Mengkaji berbagai hal yang dianggap perlu mengingat Kegiatan-Kegiatan di Bappeda kedepan ini banyak yang harus dipersiapkan termasuk Pra Musrenbang Wilayah Kepulauan Nias yang akan dilaksanakan di Nias Selatan juga Musrenbang Tingkat Kabupaten Nias Barat.

Pada arahannya, Kepala Bappeda Nias Barat Eta Fajar Wiriatmo Daeli, S.P,. M.M. Mengajak dan berharap kepada seluruh Pegawai Bappeda Nias Barat untuk saling bekerjasama sebagai Tim sehingga Kesuksesan Bappeda ini adalah Kesuksesan kita bersama.” Tutupnya.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Sadis! Kepala Desa Orahili Terbitkan Surat Kematian “FONAHIA ZEBUA” Padahal Masih Hidup & Kondisi Sehat!

Nias - Media Suarainvestigasi.com -Kasus mengejutkan terjadi di Desa Orahili, Kecamatan Bawolato, Kabupaten Nias, Provinsi…

16 mins ago

Layangkan Surat Soal Fasos Fasum ke Cipondoh Lake View, Ini Permintaan Konsumen !!!

Tangerang,- Media Suarainvestigasi.com - Ajukan permohonan aspirasi mengenai fasos fasum hingga keamanan penghuni, warga penghuni…

7 jam ago

Diduga Kegiatan Perpisahan SMPN 1 Kelapa Dua Dijadikan Untuk Ajang Pungli, Foto Bersama Dibandrol Rp. 250 Ribu per-Siswa

Media Infoxpos.com - Tangerang - Kegiatan Perpisahan SMP Negeri 1 Kelapa Dua yang berada di…

11 jam ago

Pos Belanja Pengadaan RSUD Thomsen Nias Sebesar Rp.82 Miliar Lebih, Dipertanyakan PW LSM KCBI Kepulauan Nias

Nias - Media Suarainvestigasi.com -Pimpinan Wilayah Lembaga Swadaya Masyarakat Kemilau Cahaya Bangsa Indonesia (PW LSM…

23 jam ago

Dua Orang Saksi Bersama Pelapor Datangi Reskrim Polres Nias Memberikan Keterangan Atas Terlapor NL Oknum Guru PPPK

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Dua orang saksi bersama korban pada hari ini, Rabu (14/01/2026) mendatangi…

1 hari ago

Dugaan Pencemaran Nama Baik: Yayasan Istana Hati di Laporkan di Polres Binjai, Pemecatan Guru Dipertanyakan Bohongi Publik

Sumut - Media Suarainvestigasi.com -Seorang warga Kota Binjai Provinsi Sumatera Utara, Irvan Dhani (39), resmi…

2 hari ago