Nias Barat, suarainvestigasi.com –Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu Menandatangani Nota Kesepakatan Rancangan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Perubahan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Perubahan APBD Tahun Anggaran 2021 pada Rapat Paripurna DPRD yang dilaksanakan di Ruang Sidang DPRD Kabupaten Nias Barat, pada hari Senin (30/08/2021).
Pemerintah Kabupaten Nias Barat dalam hal ini Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu bersama Pimpinan DPRD Nias Barat Drs. Evolut Zebua Menandatangi Nota Kesepakatan tentang Perubahan APBD Tahun Anggaran 2021. Penandatangan ini berjalan dengan baik tanpa ada kendala yang dihadapi.
Yang menjadi tujuan Penandatanganan Kesepatan ini yaitu agar Pengelolaan Keuangan Daerah dapat sesuai dengan Amanat Peraturan Mendagri No. 77 Tahun 2020. Sehingga, dengan adanya Peraturan ini maka Pengelolaan Keuangan Daerah Nias Barat kedepatan dapat teratur dan sesuai dengan sasaran penggunaan,
Dalam sambutannya, Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu.
Bupati, mengatakan bahwa, Penandatanganan Nota Kesepakatan yang dilaksanakan hari ini, merupakan Amanat Peraturan Mendagri No. 77 Tahun 2020 tentang Pedoman teknis Pengelolaan Keuangan Daerah. Nota dimaksud dituangkan dalam Nota Kesepakatan Perubahan KUA dan Nota Kesepakatan PPAS yang ditandatangani bersama anatara Kepala Daerah dengan Pimpinan DPRD.
“Lanjutnya, Saya berharap agar Persetujuan dan Kesepakatan terhadap Perubahan KUAS dan Perubahan PPAS dapat berlanjut dengan Pembahasan serta Persetujuan terhadap Rancangan Peraturan Daerah tentang Perubahan APBD Kabupaten Nias Barat Tahun Anggaran 2021, Harapnya
Sebelum mengakhiri Sambutanya, Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu menyampaikan bahwa, Saya sangat Apresiasi dan berterima kasih kepada semua pihak yang telah terlibat dalam Pembuatan Nota Kesepakatan ini, mulai pada tahap Penyusunan sampai pada Penandatanganan, Tutupnya Bupati.
(yosi)
Nias - Media Suarainvestigasi.com -Pimpinan Wilayah Lembaga Swadaya Masyarakat Kemilau Cahaya Bangsa Indonesia (PW LSM…
Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Dua orang saksi bersama korban pada hari ini, Rabu (14/01/2026) mendatangi…
Sumut - Media Suarainvestigasi.com -Seorang warga Kota Binjai Provinsi Sumatera Utara, Irvan Dhani (39), resmi…
Lebak - Media Suarainvestigasi.com - SMP Negeri 1 Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Banten, disorot publik setelah…
Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Aksi damai yang digelar oleh Forum Aliansi Rakyat Peduli Kepulauan Nias…
Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Viral buruknya kualitas pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. M.…