Categories: Daerah

Natal DPD PDI Perjuangan Sumut Yang Dilaksanakan Di-Kepulauan Nias Penuh Hikmah

Nias, suarainvestigasi.com – Dewan Pimpinan Daerah PDI Perjuangan Propinsi Sumatera Utara, melaksanakan Perayaan Natal bertempat di Desa Soewe, Kecamatan Gido, Kabupaten Nias, pada Rabu (29/12/2021)

Perayaan Natal DPD PDI Perjuangan Sumatera Utara berlangsung dengan Penuh Hikmah, dengan Tema: Cinta Kasih Kristus yang Menggerakkan Persaudaraan (1 Petrus 1:22), dan dengan Pengkhotbah Pdt. Dr. Foluaha Bidaya,M.Th.

Bupati Nias Ya’atulo Gulo,SE,SH,MH, dalam Sambutannya mengatakan Perayaan Natal merupakan wujud Sukacita kita setiap Umat Manusia.

Bupati Nias Ya’atulo Gulo, juga mengatakan bahwa tempat Perayaan Natal ini merupakan pertapakan Pembangunan Kantor DPC PDI Perjuangan Kabupaten, sembari memohon dukungan kepada DPD Sumut pada Pembangunan Kantor DPC PDI Perjuangan Kabupaten Nias” Jelasnya Bupati..

Marinus Gea, dalam sambutannya mengatakan bahwa Perayaan Natal ini merupakan Sukacita dalam Memerangi ketidak Adilan. Kita memaknai Perayaan Natal ini dengan Sukacita kita atas Kemenangan kita, atas Kemerdekaan kita sebagai sebuah Bangsa dan Negara. 

Mengawali arahannya Rapidin Simbolon mengatakan bahwa Perayaan Natal ini sangat luar biasa. Perayaan Natal ini merupakan wujud Pergerakan Persaudaraan, bahwa kita lebih Solid melalui tiga pilar distruktur Partai, Eksekutif atau Kepala Daerah yang di Usung oleh Partai, Legislatif atau Anggota DPRD yang di Usung oleh Partai bekerja sama, Berkolaborasi untuk mewujudkan Kesejahteraan Masyarakat” Tandasnya.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Pos Belanja Pengadaan RSUD Thomsen Nias Sebesar Rp.82 Miliar Lebih, Dipertanyakan PW LSM KCBI Kepulauan Nias

Nias - Media Suarainvestigasi.com -Pimpinan Wilayah Lembaga Swadaya Masyarakat Kemilau Cahaya Bangsa Indonesia (PW LSM…

5 jam ago

Dua Orang Saksi Bersama Pelapor Datangi Reskrim Polres Nias Memberikan Keterangan Atas Terlapor NL Oknum Guru PPPK

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Dua orang saksi bersama korban pada hari ini, Rabu (14/01/2026) mendatangi…

12 jam ago

Dugaan Pencemaran Nama Baik: Yayasan Istana Hati di Laporkan di Polres Binjai, Pemecatan Guru Dipertanyakan Bohongi Publik

Sumut - Media Suarainvestigasi.com -Seorang warga Kota Binjai Provinsi Sumatera Utara, Irvan Dhani (39), resmi…

18 jam ago

Diduga Pungli Berkedok “Uang Kas”, SMPN 1 Leuwidamar Kini Dunia Pendidikan Kembali Tercoreng

Lebak - Media Suarainvestigasi.com - SMP Negeri 1 Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Banten, disorot publik setelah…

1 hari ago

FARPKeN Geruduk Kejari Gunungsitoli Pertanyakan Laporan Korupsi Mandek & Protes Kebijakan Dilarang Membawa Hp Konfirmasi!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Aksi damai yang digelar oleh Forum Aliansi Rakyat Peduli Kepulauan Nias…

2 hari ago

Viral Pelayanan Buruk: Warganet Hujat Pedas RSUD Thomsen Nias di Facebook, Nyatakan Pernah Mengalami Kejadian Yang Sama!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Viral buruknya kualitas pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. M.…

3 hari ago