Categories: TNI-Polri

Kodim 0213/Nias Laksanakan Peringatan Juang TNI AD Ke-77 Tahun 2022

Gunungsitoli, suarainvestigasi.com – Peringati Hari Juang TNI AD Ke-77 Tahun 2022 “TNI Angkatan Darat Di Hati Rakyat” Kodim 0213/Nias, melaksanakan rangkaian kegiatan yang langsung dipimpin Dandim 0213/Nias Letkol Inf. Martky Jaya Perangin Angin, bersama dengan Jajaran Personel Kodim 0213/Nias, Persit, Lanal Nias, Minvecad 1-17, Sub Den Pom ½ 5. P. Nias, Tokoh Agama, Masyarakat, Keluarga Besar TNI, PPM, Anak yatim dan yatim piatu, Rabu, (14/12/22)

Terpantau awak Media ini, kegiatan tersebut diawali dengan melaksanakan Ziarah rombongan di Taman Makam Pahlawan Gunungsitoli, dilanjutkan dengan mengikuti Doa bersama melalui Vidcon yang disiarkan secara langsung dari Mabesad Jakarta, Donor darah dan penyatunan anak yatim piatu, bertempat di Aula Aswar Makodim 0213/Nias.

Disela sela kegiatan tersebut Dandim 0213/Nias menyampaikan ucapan banyak terimakasih kepada Pemda, semua Instansi serta seluruh elemen masyarakat di Kepulauan Nias atas dukungan kepada Jajaran Kodim 0213/Nias selama ini dalam menjalankan Tugas Pokok TNI AD, guna mewujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Kami berharap bahwa TNI Angkatan Darat selalu dihati rakyat”. Ucapnya

Ditempat yang sama Pdt. Gustav Gabriel Harefa, S.Th menyampaikan bahwa atas nama Rohaniawan dari Kristen Protestan mengucapkan selamat Hari Juang TNI AD ke-77, dan melihat secara khusus Kodim 0213/Nias, telah melaksanakan Tugas dengan penuh keramahan melayani masyarakat dan TNI selalu berada dihati masyarakat, kami berdoa agar semakin diberikan kekuatan dan kemampuan dalam melanjutkan Tugas-Tugas, tetap sukses, maju dan semangat untuk TNI AD “Tuhan memberkati”. Ucapnya

Hal senada juga disampaikan oleh Ustad Dr. M. Abdi Lubis, M. SI mewakili Tokoh Rohaniawan Agama Islam, menyampaikan selamat Hari Juang TNI AD Ke-77 dan berharap bahwa TNI lahir dari rakyat dan senantiasa harus dekat dengan rakyat, karena besarnya TNI bersama rakyat, maka di hari Juang yang Ke-77 Kemanunggal TNI rakyat harus selalu dipererat dan diperkuat. Tutupnya.

(yosi)

suarainv

Recent Posts

Pos Belanja Pengadaan RSUD Thomsen Nias Sebesar Rp.82 Miliar Lebih, Dipertanyakan PW LSM KCBI Kepulauan Nias

Nias - Media Suarainvestigasi.com -Pimpinan Wilayah Lembaga Swadaya Masyarakat Kemilau Cahaya Bangsa Indonesia (PW LSM…

11 jam ago

Dua Orang Saksi Bersama Pelapor Datangi Reskrim Polres Nias Memberikan Keterangan Atas Terlapor NL Oknum Guru PPPK

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Dua orang saksi bersama korban pada hari ini, Rabu (14/01/2026) mendatangi…

18 jam ago

Dugaan Pencemaran Nama Baik: Yayasan Istana Hati di Laporkan di Polres Binjai, Pemecatan Guru Dipertanyakan Bohongi Publik

Sumut - Media Suarainvestigasi.com -Seorang warga Kota Binjai Provinsi Sumatera Utara, Irvan Dhani (39), resmi…

24 jam ago

Diduga Pungli Berkedok “Uang Kas”, SMPN 1 Leuwidamar Kini Dunia Pendidikan Kembali Tercoreng

Lebak - Media Suarainvestigasi.com - SMP Negeri 1 Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Banten, disorot publik setelah…

2 hari ago

FARPKeN Geruduk Kejari Gunungsitoli Pertanyakan Laporan Korupsi Mandek & Protes Kebijakan Dilarang Membawa Hp Konfirmasi!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Aksi damai yang digelar oleh Forum Aliansi Rakyat Peduli Kepulauan Nias…

2 hari ago

Viral Pelayanan Buruk: Warganet Hujat Pedas RSUD Thomsen Nias di Facebook, Nyatakan Pernah Mengalami Kejadian Yang Sama!

Gunungsitoli - Media Suarainvestigasi.com -Viral buruknya kualitas pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. M.…

3 hari ago