• Tangerang Raya
  • Nasional
  • Daerah
  • TNI-Polri
  • Lintas Peristiwa
  • Ragam
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Hukum
  • Alamat Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Video
Suara Investigasi
Advertisement
  • Tangerang Raya
  • Nasional
  • Daerah
  • TNI-Polri
  • Lintas Peristiwa
  • Ragam
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Hukum
  • Alamat Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Video
No Result
View All Result
  • Tangerang Raya
  • Nasional
  • Daerah
  • TNI-Polri
  • Lintas Peristiwa
  • Ragam
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Hukum
  • Alamat Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Video
No Result
View All Result
Suara Investigasi
No Result
View All Result
Home Kesehatan

1.500 Warga Sukses Suntik Vaksin Dosis Pertama Program Presisi Polsek Panongan

suarainv by suarainv
September 6, 2021
in Kesehatan
0 0
0
0
SHARES
27
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

PANONGAN, Suarainvestigasi.com — Sebanyak 1.500 warga berhasil disuntik vaksin Covid-19 dosis pertama dalam program Vaksin Presisi Polri Polsek Panongan, Polresta Tangerang, Senin (6/9/2021).

Kegiatan yang digelar di Eco Plaza Citra Raya, Kecamatan Panongan ini adalah hasil kolaborasi antara Polsek Panongan, Dinas Kesehatan Kabupaten Tangerang yang juga didukung oleh tenaga kesehatan dari Ciputra Hospital.

Kapolsek Panongan Ajun Komisaris Polisi (AKP) Kresna Ajie Perkasa sangat bersyukur karena jumlah warga Panongan dan sekitarnya yang telah divaksin terus bertambah.

“Kami dari Polri memang terus gencar membantu pemerintah dalam program vaksinisasi ini di Kabupaten Tangerang, khususnya di Kecamatan Panongan,” ungkap AKP Kresna kepada wartawan.

Target 2 hingga 2,5 juta warga Kabupaten Tangerang sudah divaksin, lanjutnya, menjadi perhatian khusus Kapolresta Tangerang Kombes Pol Wahyu Sri Bintoro. Sehingga, seluruh jajarannya bergerak untuk mencapai target tersebut.

“Tentunya kami bahu membahu bersama dengan Muspika Kecamatan Panongan menyosialisasikan program tersebut, hasilnya masyarakat sangat antusiasi mengikuti vaksinisasi ini,” tambahnya.

AKP Kresna juga mengucapkan terima kasih kepada pelaku usaha di Panongan yang juga turut aktif dalam program vaksinisasi Covid-19 presisi, dalam kegiatan itu yakni pengelola pusat perbelanjaan Eco Plaza Citra Raya dan Ciputra Hospital.

“Tentunya kolaborasi yang baik ini akan semakin kami tingkatkan, karena vaksinisasi ini menjadi kebutuhan semua pihak. Sehingga kita harus saling bersinergi,” katanya.

Santi, salah satu warga yang divaksin mengatakan sangat terbantu oleh program vaksinisasi presisi Polri tersebut.

“Saya seorang pekerja, vaksin Covid-19 ini menjadi salah satu prasyarat untuk bisa beraktivitas. Sehingga, saya sangat terbantu dengan adanya program ini,” ungkapnya.

Wanita yang bekerja sebagai pramuniaga di salah satu restoran itu berharap, setelah sebagian besar masyarakat telah divaksin, roda perekonomian kembali pulih. Sehingga, mereka yang bekerja di sektor jasa dan perdagangan, akan kembali beraktivitas normal.

“Sekarang kita sudah PPKM level 3, semoga terus turun, hingga level 1. Sehingga aktivitas semakin bisa berjalan normal. Namun, tentunya kita harus selalu taat Prokes dan terus menjaga kesehatan,” katanya.

Ia juga mengaku mendapatkan pelayanan yang baik dalam kegiatan vaksinisasi itu. “Alhamdulilah, pelayanannya baik, peserta juga tertib karena petugas dari kepolisian juga aktif memberikan himbauan,” pungkasnya.

(red)

Previous Post

SMAN 2 Kota Tangerang Gelar Pembelajaran Tatap Muka Terbatas Hari Pertama

Next Post

Melalui Dana DAK SDN 078513 Sitölubanua Kecamatan Bawölato Tambah III Bangunan Ruang Kelas Baru

suarainv

suarainv

Next Post

Melalui Dana DAK SDN 078513 Sitölubanua Kecamatan Bawölato Tambah III Bangunan Ruang Kelas Baru

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Stay Connected test

  • 139 Followers
  • 46.9k Followers
  • 207k Subscribers
  • 23.9k Followers
  • 99 Subscribers
  • Trending
  • Comments
  • Latest

Nabila Maharani Penyanyi Kaum Milenial

Agustus 28, 2020

Gagal Penuhi Janji,  One Bell Park Mall dinyatakan Pailit (PT. Harmas Jalesveva)

Juni 13, 2020

Kepsek SDN 077301 Fanedanu Delimawarni Gulö: “Lempar Bola” Tentang Pemberitaan Kesemrautan Kebersihan Sekolah Yang Dipimpinnya

September 10, 2021

Diduga Pegawai PTT Piket Dinas PUPR Gunungsitoli Mengancam dan Merasa Tidak Takut Kepada Wartawan Manapun 

Mei 11, 2021

UPT PPD Samsat Gunungsitoli Membuat Klarifikasi: Sejumlah Aktifis Bantah, Wajib Bayar PKB Tahun Depan Dari Mana?

0

Pembangunan 13 Kios Di Wilayah Kelurahan Kelapa Indah Diduga Tidak Transparan

0

Pemkab Launching Program Sembako Yang Dilaksanakan Di Halaman Kantor Dinas Sosial Asahan

0

Presma Untirta Angkat Bicara Soal Omnibus Law

0

Dugaan Pencemaran Nama Baik: Yayasan Istana Hati di Laporkan di Polres Binjai, Pemecatan Guru Dipertanyakan Bohongi Publik

Januari 14, 2026

Diduga Pungli Berkedok “Uang Kas”, SMPN 1 Leuwidamar Kini Dunia Pendidikan Kembali Tercoreng

Januari 13, 2026

FARPKeN Geruduk Kejari Gunungsitoli Pertanyakan Laporan Korupsi Mandek & Protes Kebijakan Dilarang Membawa Hp Konfirmasi!

Januari 13, 2026

Viral Pelayanan Buruk: Warganet Hujat Pedas RSUD Thomsen Nias di Facebook, Nyatakan Pernah Mengalami Kejadian Yang Sama!

Januari 12, 2026

Recent News

Dugaan Pencemaran Nama Baik: Yayasan Istana Hati di Laporkan di Polres Binjai, Pemecatan Guru Dipertanyakan Bohongi Publik

Januari 14, 2026

Diduga Pungli Berkedok “Uang Kas”, SMPN 1 Leuwidamar Kini Dunia Pendidikan Kembali Tercoreng

Januari 13, 2026

FARPKeN Geruduk Kejari Gunungsitoli Pertanyakan Laporan Korupsi Mandek & Protes Kebijakan Dilarang Membawa Hp Konfirmasi!

Januari 13, 2026

Viral Pelayanan Buruk: Warganet Hujat Pedas RSUD Thomsen Nias di Facebook, Nyatakan Pernah Mengalami Kejadian Yang Sama!

Januari 12, 2026
Suara Investigasi / suarainvestigasi.com

We bring you the best Premium WordPress Themes that perfect for news, magazine, personal blog, etc. Check our landing page for details.

Follow Us

Browse by Category

  • Budaya
  • Daerah
  • Hiburan
  • Hukum
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Legalitas Perusahaan
  • Lintas Peristiwa
  • Militer
  • Nasional
  • News
  • Opini
  • Pendidikan
  • Politik
  • Ragam
  • Tangerang Raya
  • Teknologi
  • TNI-Polri
  • Uncategorized
  • Vidio
  • Wisata

Recent News

Dugaan Pencemaran Nama Baik: Yayasan Istana Hati di Laporkan di Polres Binjai, Pemecatan Guru Dipertanyakan Bohongi Publik

Januari 14, 2026

Diduga Pungli Berkedok “Uang Kas”, SMPN 1 Leuwidamar Kini Dunia Pendidikan Kembali Tercoreng

Januari 13, 2026
  • Tangerang Raya
  • Nasional
  • Daerah
  • TNI-Polri
  • Lintas Peristiwa
  • Ragam
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Hukum
  • Alamat Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Video

© 2026 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

No Result
View All Result
  • Tangerang Raya
  • Nasional
  • Daerah
  • TNI-Polri
  • Lintas Peristiwa
  • Ragam
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Hukum
  • Alamat Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Video

© 2026 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In